Judul diatas menginspirasi saya pada kegiatan bekerja setiap hari. Waktu jalan ketempat kerja melihat tulisan kaos “Ide Segar”. Inilah yang menjadi insprirasi saya untuk setiap hari menciptakan ide segar, ide yang berguna bagi diri kita dan lingkungan kita. Ide segar apakah yang akan tercipta dari fikiran anda pada hari ini?
No comments:
Post a Comment